Untuk Masalah Bahan-bahan Resep Keripik Singkong Balado ini terbilang cukup mudah untuk di Dapatkan namuna memang membutuhkan lebih banyak Waktu untuk mencarinya ketimbang Resep Keripik Pisang yang kami berikan pada kesempatan yang lalu.Namun saya Sarankan anda untuk mencari Bahan-bahan Dalam membuat Keripik Singkong Balado ini di Pasar Tradisonal yang tentu akan dengan mudah anda bisa menemukanya di Sana, Saya Jamin deh Pokoknya, Bagaimana apakah anda tertarik untuk mencoba Resep Keripik Singkong Balado yang satu ini.??
Selain itu Resep Keripik Singkong Balado ini juga kami berikan untuk melengkapi Resep sebelumnya yang pernah kami berikan pada kesempatan yang lalu yang mudah-mudahan saja bisa menjadi salah satu Resep Faforit Keluarga anda Yakni Resep Kue Cucur Tradisional. Baiklah untuk tidak memperpanjang Mukodimah artikel Resep Keripik Singkong Balado ini mari kita langsung saja menilik bahan bahan dan Cara Membuat Keripik Singkong Balado di Bawah ini.
Resep Keripik Singkong Balado
Bahan-Bahan :
- 1 kg singkong
- 2 sdt kapur sirih, larutkan dalam 300ml air
Bahan Bumbu Balado :
- 8 siung bawang putih
- 150 gr cabai merah keriting
- 2 sdm gula pasir
- 1 1/2 sdt garam
- Minyak secukupnya untuk menumis.
Cara Membuat Keripik Singkong Balado :
- Kupas singkong dan cuci bersih
- Iris tipis singkong dengan menggunakan alat pengiris
- Rendam dalam air yang berisi garam dan sedikit air kapur. Angkat dan bersihkan
- Rendam kembali dalam air
- Goreng irisan singkong tersebut dengan menggunakan minyak yang banyak dan api yang sedang.
- Goreng sampai matang. Angkat dan tiriskan
Cara Membuat Bumbu Balado :
- Kupas cabai merah, keluarkan bijinya
- Haluskan bawang putih dan cabai merah
- Tumis bawang putih dan cabai merah yang sudah dihaluskan tadi sampai harum dan sedikit mengering
- masukkan gula dan garam. Aduk terus sampai rata.
Nah Demikianlah artikel Resep Keripik Singkong Balado ini kami berikan untuk anda semua, Jika anda mempunyai pertanyaan seputar artikel ini maka silahkan saja tinggalkan pertanyaan anda melalui kotak komentar yang kami sediakan khusus untuk anda, dan kami juga menyarankan anda untuk membagikan artikel Resep Keripik Singkong Balado ini kepada teman-teman anda melalui media sosial seperti Facebook dan Juga yang lainya, agar artikel Resep Keripik Singkong Balado ini semakin bermanfaat untuk sesama.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar